Kunjungan Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Sabtu, 30 Mei 2015 yang lalu Jangkrik T-shirt kedatangan tamu dari Surabaya nih guys. Mereka adalah mahasiswa Jurusan Tata Busana, Universitas PGRI Adi Buana Surabaya, angkatan 2013 dan 2014. Kedatangan mahasiswa Universitas PGRI Adi Buana Surabaya dalam rangka kunjungan industri. Dosen Jurusan Tata Busana mengatakan, sablon merupakan salah satu mata kuliah yang ada di  Jurusan Tata Busana Universitas PGRI Adi Buana Surabaya. Dengan berkunjung ke Jangkrik T-shirt diharapkan para mahasiswa dapat memahami bagaimana kegiatan sablon manual dan produksi kaos secara langung. 

Tertarik untuk berkunjung ke Jangkrik T-shirt? Yuk hubungi (0274) 541451 - 0877.3862.6309.

Comments

Popular posts from this blog

PERBANDINGAN SABLON RUBBER DAN PLASTISOL

KEUNGGULAN DAN KEKURANGAN SALBLON RUBBER

Tutorial sablon manual tiga warna

Belajar Cara Pisah Warna untuk Sablon Separasi CMYK

5 Font Keren untuk Desain Kaos #1